Rabu, 05 Januari 2011

Cara Membuat Pesan Pembuka dan Penutup di Blog, maksudnya ketika seseorang berkunjung ke blog kita maka akan muncul pesan sambutan misalnya "Welcome to my blog", Penutupnya "Terima Kasih telah berkunjung ke blog saya" Untuk membuatnyasimpel kok.... , scriptnya / kode HTMlnya sebagai berikut:



Ganti saja huruf yang berwarna merah sesuka anda. Untuk cara membuatnya

1. Login www.blogger.com
2. Tata letak Tambah Gadget
3. Pilih Javascript
4. Copy paste tulisan di atas di gadget tadi
5. Save

Tidak ada komentar:

Posting Komentar